AGENDA KEGIATAN
DEWAN PERWAKILAN DAERAH REPUBLIK INDONESIA
Selasa 28 Mei 2024, Pusat Kajian Daerah dan Anggaran (Puskandaran) Setjen DPD RI melaksanakan Focus Group Discussion (FGD) dengan tema Dampak Kebijakan Fiskal dan Moneter terhadap Postur RAPBN 2025 di Kantor DPD RI Provinsi Jawa Barat, Dengan menghadirkan narasumber Dr. Rahman Mulyawan., Drs. M.Si. Ketua Program Studi D4 Kearsipan Digital FISIP Universitas Padjadjaran.